Resep Membuat Nasi Goreng Spesial Ala Restoran

Resep Nasgor istimewa

Nasi goreng atau biasa disebut Nasgor tak pelak menjadi salah satu makanan enak di Indonesia dan juga di berbagai negara. Nama nasi goreng sendiri merupakan makanan yang tak asing lagi di telinga kita. 

Banyaknya variasi nasi goreng, bisa membuat kita bingung bagaimana sebenarnya membuat nasi goreng yang baik? Padahal sebenarnya amat sangat mudah membuat nasi goreng. 

Hanya saja metode yang dibuat berbeda dan juga ditambah beberapa kombinasi yang lain. Bagi anda yang ingin mencoba resep membuat nasi goreng spesial ala restoran,anda bisa mencoba dalam artikel ini.

Sebelumnya ada baiknya menyiapkan beberapa bahan bahan membuat nasi goreng,yang bisa anda jadikan referensi terlebih dahulu. Berikut ini bisa anda baca dan anda simak,ada baiknya anda bisa mencoba membuatnya dengan mudah.


Bahan Membuat Nasi Goreng

-Bahan utamanya tentunya nasi

-Telur,ayam,sosis atau variasi sesuai anda

-Bawang putih secukupnya

-Bawang merah secukupnya

-Kecap secukupnya

-Cabai rawit secukupnya


Cara Membuat Nasi Goreng

  1. Pertama haluskan dahulu bawang merah bawang putih dan juga cabai rawit.
  2. Masukan bumbu tersebut ke dalam minyak panas,aduk hingga merata.
  3. Masukan nasi putih dan campurkan variasi tadi aduk merata.
  4. Tunggu hingga matang sampai warna kemerahan sambil dimasukan kecap.
  5. Nasi goreng pun siap dinikmati.

Nah, itulah resep sederhana nasi goreng spesial ala restoran yang mudah dibuat.

Posting Komentar untuk "Resep Membuat Nasi Goreng Spesial Ala Restoran"